Flowchart Penjualan
Dosen Pengampu : Fince Tinus Waruwu, M.Kom
Flowchart Penjualan
Flowchart Penjualan adalah flowchart yang menggambarkan proses penjualan barang jadi ke konsumen baik itu melalui pembayaran secara tunai ataupun secara kreditberikut ini adalah Flowchart Penjualan:
Prosedur penjualan:
- Customer mencari barang yang dikehendaki, jika menemukan maka akan membawa barang tersebut ke kasir, jika tidak menemukan maka akan membuat daftar barang yang akan diberikan kepada bagain customer service lalu bagian customer service akan membuat faktur pemesanan yang diberikan kepada customer
- Customer menerima faktur pemesanan lalau melakukan pembayaran ke bagian customer service
- Customer service menerima pembayaran dari customer lalu membuat tanda terima rangkap 2, lembar pertma dikirim ke customer, lembar kedua disimpan sebagai arsip.
- Kasir menerima barang yang akan dibeli oleh customer, jika customer melakukan pembayaran tunai maka kasir akan membuat nota yang diberikan kepada customer. Jika non tunai maka kasir akan membuat slip cc rangkap 2, lembar pertama beserta barang akan dikirim ke customer, lembar kedua akan digunakan sebagai dasar dalam pembuatan laporan penjualan non tunai rangkap 2, lembar pertama kan dikirim ke keuangan dan lembar kedua akan disimpan sebagai arsip.
- Jika pembayaran tunai, maka customer akan menerima nota dari kasir dan melakukan pembayaran kepada kasir. Jika pembayaran non tunai maka customer menerima barang dan slip cc.
- Kasir menerima pembayaran dari customer lalu membuat nota lunas rangkap 2, lembar pertama akan dikirim ke customer beserta barang dan lembar kedua akan digunakan sebagai dasar dalam pembuatan laporan penjualan tunai rangkap 2, lembar pertama dikirim ke keuangan dan lembar kedua disimpan sebagai arsip.
- Bagian keuangan menerima laporan penjualan tunai dan laporan penjualan non tunai, berdasarkan kedua laporan tersebut bagian keuangan membuat laporan penjualan rangkap 2,lembar pertama disimpan sebagai arsip dan lembar kedua dikirim ke pemimpin
- Pemimpin menerima laporan penjualan dari bagian keuangan.
Job decs:
Customer:
- mencari barang, jika menemukan membawa barang ke kasir jika tidak menemukan membuat daftar barang yang dikirimkan ke bagian customer service.
- Menerima faktur pemesanan dari bagian customer service, berdasarkan faktur pemesanaan melakukan pembayaran ke bagian customer service
- Menerima tanda lunas dari customer service
- Menerima nota (dalam hal customer membawa barang ke kasir) dari kasir, melakukan pembayran berdasarkan nota tersebut ke kasir
- Menerima barang dan nota lunas dari bagian kasir
- Menerima daftar barang dari customer, berdasarkan daftar barang tersebut membuat faktur pemesanan dan memberikannya kepada customer
- Menerima pembayaran dari customer, lalu memuat tanda terima rangkap 2, yaitu
- lembar pertama diberikan kepada customer
- lembar kedua disimpan sebagai arsip
- Menerima barang dari customer ,
- jika customer melakukan pembayaran non tunai maka :
- Membuat slip cc rangkap 2, yaitu:
- Lembar pertama diberikan kepada customer beserta dengan barang.
- Lembar kedua digunakan sebagai dasar dalam pembuatan laporan penjualan non tunai rangkap 2 yaitu:
- Lembar pertama dikirimkan ke bagian keuangan
- Lembar kedua disimpan sebagai arsip
- jika customer melakukan pembayaran non tunai maka :
- Jika tunai:
- Maka kasir membuat nota yang diberikan ke customer
- Menerima pembayaran dari customer, berdasarkan pembayaran tersebut maka membuat nota lunas rangkap 2, yaitu:
- Lembar pertama diberikan ke customer beserta dengan barang
- Lembar kedua digunakan sebagai dasar pembuatan laporan penjualan tunai rangkap 2, yaitu:
- Lembar pertama dikirimkan ke bagian keuangan
- Lembar kedua disimpan sebagai arsip
- Menerima laporan penjualan non tunai dan laporan penjualan tunai
dari bagian kasir, berdasarkan kedua laporan tersebut membuat laporan
penjualan rangkap 2, yaitu:
- Lembar pertama disimpan sebagai arsip
- Lembar kedua diberikan kepada pemimpin
- Menerima laporan penjualan dari bagian keuangan
Komentar
Posting Komentar